Who We are

Techno Center Indonesia merupakan brand dari perusahaan utama Billion Technology yang khusus pada training center dengan basic Technology. Layanan yang ada dalam Techno Center Indonesia adalah pelatihan untuk umum dan instansi yang berkaitan dengan skill di dunia IT secara profesional.

Our Story

Tahun 2015 Techno Center Indonesia dibentuk untuk mendukung aktifitas Billion Technology dalam mewujudkan sumber daya manusia yang dibutuhkan dalam perusahaan. Sumber daya manusia seperti programmer, operator, dan designer sangat dibutuhkan dalam memenuhi projek yang sedang ditangani oleh Billion Technology. Seiring dengan berjalanannya waktu beberapa mitra kami mulai bekerja sama dalam kegiatan meningkatkan skill masing-masing karyawan diperusahaannya. Untuk mewujukan itu maka Techno Center Indonesia dibentuk untuk mengakomodir kegiatan training untuk mitra-mitra kami.


Why Us

  • Merupakan perusahaan resmi berbadan hukum.
  • Memiliki instruktur dan SDM di bidang IT Profesional.
  • Menangani projek di bidang teknology yang akrif hingga sekarang.
  • Fasilitas kelas dan pendukung pelatihan yang mumpuni.
  • Sudah menjalan training mulai tahun 2015 hingga sekarang.
  • Telah banyak instansi swasta maupun pemerintah yang telah trainin.

Our Mission

  • Meningkatkan SDM di bidang IT.
  • Memberikan transfer knowledge dan pengalaman dibidang IT.
  • Memberikan training dengan studi kasus sesuai klien.
  • Memberikan pendampingan pada projek yang sedang dikerjakan.
  • Memberikan layanan konsultasi pada jaringan klien.

Our Skills

PHP / HTML / CSS / Java Script90%
Java / Python / C#95%
Wordpress / Drupal / CMS90%
Photoshop / Multimedia90%
Internet Marketing95%
Matlab / SPSS / Autocad90%